Sepatu termahal di dunia milik Putri Soraya (msnbc.msn.com

VIVAnews - Apa yang harus dilakukan sebuah merek, jika salah satu produknya yang jadi ikon dilelang? Tentu berusaha untuk mendapatkannya, dengan membelinya kembali. Seperti yang dilakukan oleh Roger Vivier, butik sepatu mewah yang berbasis di Prancis.

Proses pelelangan mereka ikuti demi mendapatkan kembali sepatu-sepatu yang pernah dibuat, yang lalu menjadi ikon. Dilansir dari msnbc.msn.com, Roger Vivier juga bekerja sama dengan pemerintah Prancis dan French Footwear Association.  Baca tulisan ini lebih lanjut