Kadal yang jago bermain game (Foto: Orange)

Kadal yang jago bermain game (Foto: Orange)

CANBERRA - Bermain game mungkin terdengar biasa saja jika yang melakukannya adalah manusia. Lalu bagaimana jika yang melakukannya adalah seekor kadal?

Seorang pria asal Brisbane, Australia Phillip Gith mengatakan hewan peliharaannya, seekor kadal bermain game jauh lebih baik dari dirinya.
Kadal yang diberi nama Crush kini menjadi selebriti di dunia maya setelah video klip saat ia bermain game diposting di YouTube. Game yang dimainkan Crush berupa Ant Crusher. Ia memainkan game dengan menempelkan lidahnya ke layar telepon seluler. Baca tulisan ini lebih lanjut