bayi baru lahir (inmagine)

VIVAnews - Seorang gadis yang baru berusia 10 tahun melahirkan seorang bayi di Meksiko.  Dia melahirkan seorang bayi laki-laki melalui bedah caesar saat usia kehamilannya 31 minggu.

Gadis cilik yang memeriksakan diri di rumah sakit Puebla pada 22 Oktober silam segera menjalani operasi karena mengalami kejan dan komplikasi fatal lainnya. Lewat sebuah operasi caesar, gadis cilik ini melahirkan bayi laki-laki dengan berat 3 kilogram 5 ons di Rumah Sakit Wanita Puebla, 60 mil di luar Meksiko. Baca tulisan ini lebih lanjut