Headline

youtube.com

INILAH.COM, Jakarta – Monster danau kedua yang dikenal dunia setelah Nessie Skotlandia adalah Ogopogo. Saksi mata mengaku telah merekam makhluk misterius ini dengan ponselnya. Ingin tahu?

Seorang warga Okanagan, Kanada, memiliki video yang ia klaim sebagai Ogopogo yang awalnya tak lebih dari sekadar khayalan saja. Richard Huls mengaku selalu meyakini adanya monster ini di Okanagan Lake dan ia kini datang dengan bukti monster air itu.

"Itu bukan gelombang. Ukuran dan fakta gelombang yang muncul tak parallel membuat saya menduga ini sesuatu hal lain," akunya. Baca tulisan ini lebih lanjut